SMART GRID

Mata kuliah smart grid merupakan mata kuliah yang memberikan pemahaman kepada mahasiswa tentang smart grid, definisi, fungsi, arsitektur, desain, peralatan dan teknologi yang digunakan dalam merencanakan dan membangun smart grid. Juga menjelaskan teknologi komunikasi dalam smart grid, sistem sensor, pengukuran, pengontrolan dan otomasi sistem distribusi, penggunakan teknologi elektronika daya dalam sistem transmisi dan distribusi.