Analisa Sistem Tenaga Elektrik II

Tujuan dari kuliah Analisa Sistem Tenaga Elektrik  ini adalah untuk menyajikan metode analisis dan desain sistem daya elektrik, khususnya dengan bantuan komputer, secara mendalam untuk memberikan teori dasar kepada mahasiswa pada tingkat sarjana. Pendekatan ini dirancang untuk mengembangkan proses berpikir mahasiswa, memungkinkan mereka mencapai pemahaman yang baik dan kompetensi tentang berbagai topik yang berkaitan dengan teknik sistem daya elektrik, sekaligus memotivasi minat mahasiswa pada industri tenaga elektrik. Baik teori maupun pemodelan dikembangkan dari awal sistem yang sederhana sehingga sistem yang kompleks.